Kursus AutoCAD Outdoor di KFC Lenteng Agung Laterace Jakarta Selatan
Pelaksanaan kursus autocad yang mengambil lokasinya di KFC Lenteng Agung Laterace Jakarta Selatan ini sudah mencapai pertemuan ke-4. Peserta adalah mahasiswa jurusan perkapalan yang sedang berkuliah di Jerman dan saat ini sedang berlibur di jakarta. Keterampilan menguasai teknik gambar dengan autocad dibutuhkan sebagai syarat di salah satu mata kuliah yang akan diambil semester depan.
Saat liburan seperti ini merupakan waktu yang tepat untuk belajar secara private dari tingkat dasar sampai dapat menggambar menggunakan autocad. Karena peserta biasa menggunakan Apple MacBook saat kuliah, maka di install AutoCAD for Mac dengan menggunakan student license yang gratis dan berlaku selama 3 tahun.
Waktu yang digunakan saat belajar autocad, kadang pagi dan kadang sore… ya menyesuaikan waktu peserta dan saya untuk berbagi waktu dengan peserta lainnya di tempat yang berbeda. KFC Lenteng Agung Laterace menjadi pilihan, selain tempatnya santai juga dekat dengan tempat tinggal selama berlibur di jakarta.
Setelah berdiskusi perihal perangkat lunak yang digunakan di kampusnya, ternyata peserta harus menggunakan AutoCAD versi Windows. Beruntung ada netbook milik kakaknya yang dapat digunakan, karena tampilan AutoCAD pada Windows dan Mac agak berbeda… nah jadi peserta dapat terbiasa menggunakan kedua versi AutoCAD yakni AutoCAD di Windows dan Mac.
Ini dia salah satu hiburan kalau belajar autocad di luar (outdoor).. terkadang ada pemandangan dari para mahasiswi untuk menyegarkan mata… hihihihihi
Okay sampai ketemu di pertemuan berikutnya….
………………………………………………………………………………………………………………
Berikut kursus CAD yang sudah selesai dilaksanakan
(klik untuk membaca ulasan setiap kegiatan!!!)
………………………………………………………………………………………………………………
Belajar Gratis Tutorial AutoCAD Dasar
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 1 – Pemilihan Material
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 2 – Penerapan Material
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 3 – Posisi Kamera
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 4 – Konfigurasi Rendering
- Rumah Tinggal Bagian 1 – Denah
- Rumah Tinggal Bagian 2 – Tampak Depan dan Belakang
- Rumah Tinggal Bagian 3 – Tampak Samping Kanan dan Kiri
- Rumah Tinggal Bagian 4 – Pondasi Batu Kali
- Rumah Tinggal Bagian 5 – Potongan A-A
- Rumah Tinggal Bagian 6 – Potongan B-B
- Rumah Tinggal Bagian 7 – Potongan C-C
- Pos Jaga Bagian 1 – Denah
- Pos Jaga Bagian 2 – Atap
- Pos Jaga Bagian 3 – Tampak Belakang
- Pos Jaga Bagian 4 – Tampak Depan
- Pos Jaga Bagian 5 – Tampak Kiri Kanan
- Pos Jaga Bagian 6 – 3 Dimensi
- Pos Jaga bagian 7 – Rendering
- Tugas CAD 1 – Circle – Trim (RockerArm)
- Tugas CAD 2 – Polygon, Circle, Line, Copy, Trim, Array
- Tugas CAD 3 – Circle, Line, Copy, Trim, Move, Rotate
- Tugas CAD 4 – Region, Extrude, Subtract, Fillet
- Tugas CAD 5 – Box, Wedge, Cylinder (CrusherKnife)
- Tugas CAD 6 – Sphere, Cylinder, Cone, Box
- Fillet 3D
- Sambungan Kayu – Bibir Lurus
………………………………………………………………………………………………………………
Tutorial Building Information Modeling (BIM) untuk Pemula
Pemodelan 3D Jembatan Gelagar Beton Bertulang
Penulangan Pelat Lantai Kendaraan Jembatan 25 meter
Pembesian Dinding Sandaran Jembatan Beton Bertulang 25m
Detail Tulangan Balok Gelagar Induk Jembatan 25 meter
durasi kursus autocad sampai berapa lama????
6x pertemuan dengan waktu 4 jam setiap pertemuannta.. untuk lengkapnya bisa di download di https://karyaguru.files.wordpress.com/2013/03/materi-kursus-autocad-2d-3d-shopdrawinggambarkerja.pdf
apa kursus autocad berlaku untuk semua bidang teknik atau berbeda,,,??? masing2 memiliki teknik autocadnya tersendirinya??????
materi disesuaikan dengan kebutuhan peserta baik bidang arsitektur, sipil, mekanikal, elektrikal, desain interior dll.. autocad hanya tools untuk menggambar seperti pensil dan penggaris serta jangka… bisa digunakan untuk menggambar teknik.. di karyaguru center diberi keilmuan tentang keteknikannya dan bukan hanya menggunakan autocadnya saja.