Penghargaan 10 Aktivitas Terbaik CSF 2011

Penghargaan 10 Aktivitas Terbaik CSF 2011
Hari selasa yang lalu saya mendapat undangan untuk menghadiri Penghargaan 10 Aktivitas Terbaik CSF 2011. Memang beberapa bulan yang lalu saya termasuk pererta yang masuk dalam 80 guru yang mengikuti program Citi Success Fund 2011. Nah pada hari pengumuman tersebut, ditentukan 10 aktivitas terbaik yang sudah dilaksanakan. Pengumumannya di laksankan dibeberapa tempat antaralain:
- Jakarta, 24 juli 2012
- Bandung, 25 juli 2012
- Semarang, 26 juli 2012
- Surabaya, 26 juli 2012
- Medan, 26 juli 2012
- Bali, 26 juli 2012
Sedangkan nama-nama 10 pemenang aktivitas terbaik CSF 2011 adalah:
- I Gusti Ngurah Oka Suparsa SMKN 2 Sukawati, Bali
- Ahmad Yusham Ritonga SMK Muhammadiyah 09 Medan
- Dra. Anisah , Mpd SMKN 4 Surabaya
- Endra kumalasari, SSi SMK Wachid Hasyim 2 Surabaya
- Shierly Veronica Mayasari, AMd SMK Theresiana Semarang
- Dony Setyawan, S.Si SMK Masehi PSAK Ambarawa kab. Semarang
- Dra. Atiek Kusumayati SMKN 6 Bandung
- Muntap Suyanto SMKN 2 Tangerang
- Suryanto SMKN 54 Jakarta Pusat
- Rina Istianawati, M.Pd SMK Bina Karya Husada
Selamat kepada Bapak Ibu Guru yang telah terpilih menjadi 10 terbaik, teruskan kreativitasnya walaupun Citi Success Fund telah selesai ditahun 2012 ini. Maju teru pendidikan Indonesia!!!
salam
………………………………………………………………………………………………………………
Berikut kursus CAD yang sudah selesai dilaksanakan
(klik untuk membaca ulasan setiap kegiatan!!!)
………………………………………………………………………………………………………………
Belajar Gratis Tutorial AutoCAD Dasar
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 1 – Pemilihan Material
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 2 – Penerapan Material
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 3 – Posisi Kamera
- Rendering Rumah Bertingkat Bagian 4 – Konfigurasi Rendering
- Rumah Tinggal Bagian 1 – Denah
- Rumah Tinggal Bagian 2 – Tampak Depan dan Belakang
- Rumah Tinggal Bagian 3 – Tampak Samping Kanan dan Kiri
- Rumah Tinggal Bagian 4 – Pondasi Batu Kali
- Rumah Tinggal Bagian 5 – Potongan A-A
- Rumah Tinggal Bagian 6 – Potongan B-B
- Rumah Tinggal Bagian 7 – Potongan C-C
- Pos Jaga Bagian 1 – Denah
- Pos Jaga Bagian 2 – Atap
- Pos Jaga Bagian 3 – Tampak Belakang
- Pos Jaga Bagian 4 – Tampak Depan
- Pos Jaga Bagian 5 – Tampak Kiri Kanan
- Pos Jaga Bagian 6 – 3 Dimensi
- Pos Jaga bagian 7 – Rendering
- Tugas CAD 1 – Circle – Trim (RockerArm)
- Tugas CAD 2 – Polygon, Circle, Line, Copy, Trim, Array
- Tugas CAD 3 – Circle, Line, Copy, Trim, Move, Rotate
- Tugas CAD 4 – Region, Extrude, Subtract, Fillet
- Tugas CAD 5 – Box, Wedge, Cylinder (CrusherKnife)
- Tugas CAD 6 – Sphere, Cylinder, Cone, Box
- Fillet 3D
- Sambungan Kayu – Bibir Lurus
Leave a Reply